Apa yang kamu ketahui tentang model tangga nada Mixolydian?

Model tangga nada terdiri dari tujuh skala yang memiliki kaitan yang berbeda dengan kunci mayor dan minor. Masing-masing tangga nada memiliki sifat dan karakteristik yang berbeda satu sama lain. Ionian, Dorian, Frigia, Lydian, Mixolydian dan Aeolian termasuk dalam tujuh skala modal. Setiap skala modal terdiri dari pengaturan tertentu dari nada diatonis dari satu oktaf.

C Mixolydian = mainkan Nada ke 4 dari susunan scale dasar
Dalam hal ini C sebagai root ,jika C mayor scale = C,D,E,F,G,A,B,C
Jadi nada ke-4 nya yaitu F, maka yang kita gunakan untuk C Mixolydian adalah F mayor scale.
Maka C menjadi ‘Sol’ dalam F mayor scale

G mayor scale : F G A Bb C D E F

C Mixolydian menjadi : C D E F G A Bb C

Jarak nadanya : 1 1 ½ 1 1 ½ 1
Awalnya C adalah ‘Sol’ dari G major scale namun pada C Mixolydian C kembali menjadi ‘Root (1)’

*Akor penerapannya lebih cocok ke akor Mayor (C major chord)