Apa yang dimaksud dengan Afasia?

Afasia merupakan gangguan yang terjadi pada keterampilan pemrosesan bahasa (produksi dan pemahaman) setelah terjadinya kerusakan otak. Afasia terjadi karena kerusakan otak akibat cedera otak traumatis, kecelakaan serebrovaskular (stroke), demensia, tumor, dan infeksi penyakit.

Referensi : David Matsumoto, 2009, The Cambridge Dictionary of Psychology, Cambridge University Press.